Analisis dan Penelaahan Buku Tematik Kelas III Tema 1 Subtema 2 Kurikulum 2013 LPMP 2015

Berikut adalah analisi mengenai Buku kelas III Tema Pertama Perkembangbiakan Hewan dan Tumbuhan. Subtema Perkembangbiakan Tumbuhan. Pada subtema ini anak secara tidak langsung akan belajar mata pelajaran PPKn, Matematika, SBdP, PJOK, dan bahasa indonesia. Aspek yang didapat mecakup sikap kerohanian dan sosial, pengetahuan, serta keterampilan.







Di bawah ini adalah penelaahan Buku tema 1 kelas 3 Subtema Perkembangbiakan Tumbuhan:


A. Pembelajaran 1

     Kegiatan Pembelajaran
  1. Membaca dan menjawab pertanyaan sesuai teks tentang perkembangbiakan tumbuhan.
  2. Mewawancarai teman untuk mengetahui cara berkembang biak tanaman yang ada di rumahnya.
  3. Menulis daur hidup tumbuhan. 
  4. Membuat mozaik dari biji.
  5. Berlatih menyelesaikan soal penjumlahan.
     Kemampuan yang Dikembangkan
  1. Sikap: • Santun, peduli, dan tanggung jawab.
  2. Pengetahuan: • Teks tentang cara perkembangbiakan tumbuhan, teknik membuat mozaik dengan menggunakan berbagai biji.
  3. Keterampilan: • Kemampuan mewawancarai teman, cara membuat mozaik, penjumlahan merumuskan soal cerita tentang.
     Hasil Telaah


B. Pembelajaran 2

     Kegiatan Pembelajaran
  1. Membaca dan menjawab pertanyaan teks tentang perkembangbiakan tumbuhan dari biji.
  2. Menjelaskan daur hidup tanaman yang berkembangbiak dengan biji.
  3. Lomba lari sambil mengenal bijibijian.
  4. Berdiskusi tentang kegiatan kerja sama dalam kelompok.
  5. Membuat laporan kerjasama.
     Kemampuan yang Dikembangkan
  1. Sikap: • Santun, peduli, dan tanggung jawab.
  2. Pengetahuan: • Teks tentang tumbuhan yang berkembang biak dengan biji, sikap kerja sama dalam kelompok.
  3. Keterampilan: • Lomba berlari, kerja sama, berdiskusi, dan membuat laporan.
      Hasil Telaah


C. Pembelajaran 3

     Kegiatan Pembelajaran 
  1.  Menyanyi lagu Bungaku.
  2. Bertepuk tangan sesuai irama lagu.
  3. Menyelesaikan soal penjumlahan.
  4. Mengenal cara berkembang biak dengan tunas.
  5. Menuliskan hasil pengumpulan informasi tentang perkembangbiakan dari tunas.
     Kemampuan yang Dikembangkan
  1. Sikap: • Santun, peduli, dan tanggung jawab.
  2. Pengetahuan: • Cara bertepuk tangan sambil bernyanyi lagu Bungaku, perkembangbiakan tumbuhan dengan tunas, dan pasangan bilangan.
  3. Keterampilan: • Bernyanyi, membuat laporan hasil wawancara, dan menentukan pasangan bilangan.
      Hasil Telaah


D. Pembelajaran 4

     Kegiatan Pembelajaran
  1. Membaca dan menjawab teks tentang perkembangbiakan dari umbi-umbian.
  2. Membandingkan jenis umbi.
  3. Mencari tahu alasan bawang disebut umbi lapis.
  4. Mempraktikkan permainan cabut ubi.
  5. Mengidentifikasi sikap saling menghargai terhadap perbedaan. 
  6. Menentukan sikap saat menghadapi perbedaan.
     Kemampuan yang Dikembangkan
  1. Sikap: • Santun, peduli, dan tanggung jawab.
  2. Pengetahuan: • Cara berkembang biak tumbuhan dengan umbi, sikap saling menghargai, cara bermain cabut ubi.
  3. Keterampilan: • Bermain cabut ubi, menulis laporan, dan mengemukan pengalaman.
     Hasil Telaah


E. Pembelajaran 5

     Kegiatan Pembelajaran
  1. Mengenal spora melalui teks dialog.
  2. Menuliskan kembali teks dialog. 
  3. Mengidentifikasi kewajiban merawat tumbuhan.
  4. Mempraktikkan cara merawat lingkungan sekolah.
  5. Berdiskusi.
  6. Berlatih menyelesaikan soal pengurangan.
     Kemampuan yang Dikembangkan
  1. Sikap: • Santun, peduli, dan tanggung jawab.
  2. Pengetahuan: • Perkembangbiakan dengan spora, pengurangan, kewajiban menjaga lingkungan, dan penyelesaian soal pengurangan.
  3. Keterampilan: • Menuliskan kembali teks dialog, praktik cara
      Hasil Telaah


F. Pembelajaran 6

     Kegiatan Pembelajaran
  1. Mengenal teknik pencangkokan.
  2. Mencari definisi kata baru dari kamus.
  3. Mengidentifikasi kewajiban di rumah.
  4. Menyelesaikan soal pengurangan.
     Kemampuan yang Dikembangkan
  1. Sikap: • Santun, peduli, dan tanggung jawab. 
  2. Pengetahuan: • Teknik pencangkokan, kewajiban di rumah, dan penyelesaian soal pengurangan. 
  3. Keterampilan: • Menggunakan kamus, memberikan pendapat, dan merumuskan soal cerita tentang pengurangan. melestarikan lingkungan sekolah, dan merumuskan soal cerita yang berkaitan dengan pengurangan.
      Hasil Telaah 

Kegiatan Diklat Kurikulum 2013 Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan (LPMP) Tahun 2015 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...