ERLANGGA- menerbitkan aplikasi berbasisi flash sebagai media pembelajaran unuk siswa sekolah dasar dari kelas satu sampai kelas enam. Aplikasi tersebut didesain sedemikian rupa untuk menarik perhatian siswa dengan memberikan vitur suara, gambar dan animasi. Meskipun kurikulum sekarang mendasarkan pembelajaran dengan tematik dan kontkstual namun media media yang telah dikembangkan dapat digunakan sebagai alat bantu sekaligus untuk memotivasi siswa dalam proses pembelajaran.
Mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial untuk kelas III dalam aplikasi berbasisi flash yang diterbitan oleh erlangga memuat materi:
- Peristiwa penting masa lalu
- Keudukan dan perang anggota keluarga
- Silsilah keluarga
- Kerjasama di lingkungan tetangga
- Kemampuan menghargai aturan aturan di sekolah
- Pengelolaan uang
- Jenis-jenis pekerjaan
- Hak dan kewajiban individu
- Berbicara dan berperilaku jujur
- Denah dan manfaatya
- Kenampakan alam dan buatan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar