Concept Mapping (Peta Konsep)





Yaitu suatu cara yang digunakan pendidik dengan maksud meminta peserta didik untuk membuat konsep atau kata-kata kunci dari suatu pokok persoalan sebagai rumusan inti pelajaran.
Langkah-langkah penerapannya:
KEGIATAN AWAL
KEGIATAN INTI
Eksplorasi;
  1. Guru mulai melibatkan siswa mengenali kompetensi yang ingin dicapai dan mencari sarana atau alat pendukung yang dibutuhkan (guru menyiapkannya dengan suasana kartun yang digemari anak).
  2. Siswa diminta memperhatikan mekanisme strategi pembelajaran yang dijelaskan guru.
Elaborasi;
  1. Tentukan topik bahasannya hari ini
  2. Mintalah siswa membaca teks yang berhubungan dengan topik bahasan (teks yang akan dibahas sudah dikemas dengan media cartoon art)
  3. Kemudian peserta didik diminta membuat rumusan kesimpulan atau konsep kalimat dalam beberapa paragraf sebagai kesimpuan penting, atau dalam bentuk peta, skema, bagan, yang dapat digunakan untuk menjelaskan kesimpuln dari isi bacaan teks tersebut
  4. Guru sudah mempersiap peta konsep dengan kreasi cartoon art dirumah untuk dikonfirmasi dengan hasil buatan peserta didik
Konfirmasi;
  1. Siswa dan guru bersama-sama mengklarifikasi jawaban/hasil pekerjaan siswa
  2. Siswa dan guru melakukan tanya jawab mengenai materi yang belum dipahami.
  3. Kesimpulan
KEGIATAN PENUTUP

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...